Ciri-ciri kompresor ac rusak – Sebagai alat elektronik, AC tentu nda akan luput dari kerusakan-kerusakan. AC yang rusak bisa terjadi karena berbagi faktor, seperti AC yang sudah tua, ada kerusakan pada beberapa komponen salah satunya pada kompresor.
Pada bagian AC komponen yang paling penting adalah kompresor AC. Nah bagian ini biasa disebut sebagai jantung dari AC, sehingga kalau AC mengalami kerusakan maka akan mengganggu seluruh kinerja AC.
Sebelum kita membahas ciri-cici kompresor ac rusak. Terlebih dulu kita harus mengerti cara kerja dari kompresor, menurut AC spesialis yaitu mengalirkan gas-gas freon dari refrigeran ke semua sistem pendingin dapat mengubah tekanan tinggi menuju tekanan yang rendah. Jika temperatur semakin tinggi maka akan semakin besar tekanan yang akan dikeluarkan kompresor.
Untuk masalah yang kita temui dalam kompresor ada banyak. Kompresor yang tidak berfungsi secara maksimal hingga kompresor yang sudah mati total dan tidak bisa digunakan lagi. Berbagai kondisi kompresor yang tidak prima, kinerja AC akan kurang.
Baca juga: Penyebab AC Bocor Dan Cara Mengatasinya
Table of Contents
Berikut ini Ciri-ciri kompresor ac rusak
AC yang kurang dingin
Yang pertama jika kompresor mengalami kerusakan yaitu dari kualitas AC yang menurun. Jika kalian merasakan AC kurang dingin dari biasanya dipastikan terjadi kerusakan. Hal ini terjadi dikarenakan kompresor mengalami overload, sehingga membuat komponen ini mati hidup. Kompresor jika terlalu panas akan mati dan menyala lagi jika sudah dingin lagi.
AC Tidak dingin sama sekali
Jika AC sudah dalam kondisi tidak mampu menghasilkan udara dingin sama sekali, maka dipastikan kompresor sudah mati total dan tidak bisa menyala sama sekali. Bagian motor kompresor yang tidak bisa menyala akan mengeluarkan suara yang ribut.
Mesin kompresor menjadi ribut atau berisik
Kondisi kompresor yang rusak bisa juga dilihat dari suara yang telah dihasilkan. Jika suara kompresor berisik maka kompresor mengalami kerusakan. Kompresor yang bergerak tidak normal sehingga berbunyi keras atau berisik.
Kompresor cepat panas
Hal ini terjadi karena kompresor yang kadang dibersihkan atau dirawat. Penyebab lainnya yaitu kurang oli pelumas dan sirkulasi freon yang terhambat akibatnya pipa kotor. Perawatan pada komponen AC sangat diperlukan untuj menjaga AC tetap berfungsi dengan optimal.
Mesin kompresor mendengung
Mesin ini akan mendengung jika kompresor sulit untuk hidup dari kondisi mati karena sudah terlalu panas.
Kompresor Mati Total
Jika kompresor mati total ada baiknya kalian memanggil teknisi khusus AC untuk memperbaikinya.
Itulah Ciri-ciri Kompresor AC rusak, jika kalian sudah mengetahui hal ini kalian bisa lebih menjaga lagi kompresor atau AC kalian dengan cara merawatnya dan selalu membersihkannya supaya tahan lama.
Bagi kalian juga yang mau mencari AC, kalian bisa beli di toko Swiss Baru Manado ada berbagai merk terkenal dan pastinya banyak promo menarik untuk pembelian AC di toko Swiss Baru Manado. Kepoin terus akun kami untuk info menarik lainnya mulai dari produk, promo maupun khusus tentang AC. Nda perlu khawatir mengenai layanan purna jual karena semua produk yang di jual di Toko swiss baru bergaransi resmi dari masing-masing merk.
ALAMAT TOKO (Link Google Maps):
Swiss 45R
https://g.page/swissbaru
(setelah presiden sebelum jalan roda pas di bok jalan)
WA Toko Swiss 45 https://wa.me/6282346957090
Swiss Kairagi
https://goo.gl/maps/CS2aqp65wVY2Mswo8
(kalo dari pusat kota, sebelah kiri sebelum pomben poli/lippo plaza)
WA Toko Swiss Kairagi https://wa.me/6281251191189
Pesan sekarang lewat online langsung klik jo torang pe WA : 085342848866 Kalau dalam kota Manado free ongkir dan bisa bayar pas barang sampai (khusus pembayaran tunai)
Like, Follow, dan Comment setiap postingan terbaru kami di Tokopedia dan dapatkan all discount product untuk setiap pembelian.